Kitab al-Qisthas al-Mustaqim Karya Imam Ghazali

Kitab al-Qisthas al-Mustaqim Karya Imam Ghazali

Galeri Kitab Kuning - Pada awal karir Imam Ghazali dikenal sebagai ulama yang kritis dan sering mengadaan berbagai macam perdebatan ilmiyah dengan ulama lain. Perdebatan demi perdebatan dituangkan dalam banyak kitab antara lain Majmu'aturrasail, dan kitab al-Munqidz Min al-Dhalal. Jika anda menginginkan karya-karya Imam Ghazali, silahkan baca : Kumpulan Kitab Karangan Imam Ghazali

Berbagai macam perdebatan dan kritik tersebut bukan tanpa argumentasi, namun dengan kecerdasan Imam al-Ghazali, dia juga memaparkan dengan jelas secara logika. Berkenaan dengan hal ini, Kitab al-Qisthas al-Mustaqim mungkin tidak jauh berbeda dengan karya beliau yanng yakni Mi'yaru al-Ilmi

Salah seorang orientalis ada yang mengomentari kitab ini dengan mengatakan " bahwa kitab ini adalah kitab perdebatan Imam Ghazali dengan golongan Isma'ili pada saat itu, dan merupakan kitab-kitab akhir beliau".

Kitab ini sangat direkomendasikan bagi anda yang ingin mengetahui bagaimana Imam Ghazali mengetengahkan persoalan logika, berikut ini keterangan singkat dari Kitab al-Qisthas al-Mustaqim Karya Imam Ghazali :

عنوان الكتاب : القسطاس المستقيم
المؤلف : أبو حامد محمد بن محمد الغزالي
Name : al-Qisthas al-Mustaqim
Author : Abu Hamid Muhammad bin Muhammad al-Ghazali
File : PDF
Size : 2.6 MB
Pages : 52
Year : ---
Published : ---
Publisher : Dar al-Masyriq - Beirut - Lebanon
Uploaded By : Abdurrohim Rhasya
Download From : archive.org
DOWNLOAD
Berikut ini Kitab al-Qisthas al-Mustaqim, versi buku berbahasa inggris :
DOWNLOAD


Subscribe to receive free email updates:

0 Response to "Kitab al-Qisthas al-Mustaqim Karya Imam Ghazali"

Post a Comment